[Aplikasi] & PANDUAN E RAPOR SMK VERSI 3.0 (VERSI UPDATE Tahun 2017/2018)

[Aplikasi] & PANDUAN E RAPOR SMK VERSI 3.0 (VERSI UPDATE Tahun 2017/2018)
Dalam rangka peningkatan mutu & layanan pendidikan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), khuusnya di bidang pengelolaan penilaian akademik & perkembangan karakter siswa SMK oleh pendidik & satuan Pendidikan, Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar & Menengah. Kementerian Pendidikan & Kebudayaan, telah mengembangkan [Aplikasi] e-Rapor SMK versi 3.0 yang terintegrasi dengan Data Pokok Pendidikan (Dapodik), & telah di release di laman: http://psmk.kemdikbud.go.id/

Sehubungan dengan hal tersebut kami mohon bantuan Saudara kiranya dapat menginformasikan kepada semua satuan pendidikan tingkat SMK di wilayah kewenangan masing-masing, agar dapat segera men-download & memanfaatkan aplikasi & panduan E Rapor SMK versi 3.0 (update 2017/2018) dimaksud dalam perencanaan, pelaksanaan, analisis nilai, & pelaporan penilaian

Download [Aplikasi] & PANDUAN E RAPOR SMK VERSI 3.0 (VERSI UPDATE Tahun 2017/2018)


Adapun fitur baru  pada aplikasi e Rapor SMK versi 3.0 adalah:
·          entri nilai menggunakan format excel
·          laporan pengembangan karakter siswa (PPK)

Bagi Bapak/Ibu kepala sekolah atau Opartor SMK yang akan mendownload aplikasi e Rapor SMK versi 3.0 (update 2017/2018) bisa langsung menuju laman http://psmk.kemdikbud.go.id/ atau melalui tautan berikut ini


Demikian info Uptade E Rapor SMK versi 3.0 (update 2017/2018), semoga info ini dapat membantu. Terima kasih. (Sumber: Surat Dirjen Dikdasmen Nomor : 10926/D5.3/KR/2017 tentang Pemberitahuan [Aplikasi] e-Rapor SMK.)









Lebih baru Lebih lama